Asmaul Husna

Hikmah Al-Quran

Sesungguhnya laki-laki dan perempuan yang muslim, laki-laki dan perempuan yang mukmin, laki-laki dan perempuan yang tetap dalam ketaatannya, laki-laki dan perempuan yang benar, laki-laki dan perempuan yang sabar, laki-laki dan perempuan yang khusyuk, laki-laki dan perempuan yang bersedekah, laki-laki dan perempuan yang berpuasa, laki-laki dan perempuan yang memelihara kehormatannya, laki-laki dan perempuan yang banyak menyebut (nama) Allah, Allah telah menyediakan untuk mereka ampunan dan pahala yang besar. Al-Azhab:35

Friday, February 26, 2010

Hargai siapa yang akan engkau nikahi..

Bismillahirrahmanirrahiim...

Hargailah siapa yang akan engkau nikahi, perihalahan hati untuk memberikan cintamu kepadanya walaupun engkau belum pernah melihat sosoknya sekalipun. Dia pemberian dan Karunia Allah kepadaMu. Dan tentunya dia pasti akan menjadi pendampingmu. Maka Cintailah yang pasti akan menjadi pendampingmu. Karena Cintamu tidak sia-sia ketika mencintainya, lantaran Cintamu itu pasti akan terjadi...
Insya Allah.